Jurnal Sekolah Tinggi Agama Islam "UISU" Pematangsiantar merupakan penerbitan Jurnal yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STAI "UISU" Pematangsiantar.
Jurnal
-
MANHAJ: Jurnal Ilmu Pengetahuan, Sosial Budaya dan Kemasyarakatan
MANHAJ: Jurnal Ilmu Pengetahuan, Sosial Budaya dan Kemasyarakatan menerima naskah berupa artikel, liputan penelitian, laporan liputan, laporan akademik dan resensi. Dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian STAI "UISU" Pematangsiantar.
-
TARBIYAH: Jurnal Pendidikan Islam
TARBIYAH: Jurnal Pendidikan Islam is dedicated to the exploration and dissemination of scholarly research in the field of Islamic Education. The focus and scope of the journal encompass a wide range of topics within the domain of Islamic pedagogy, aiming to contribute to the advancement of knowledge and the enhancement of educational practices in the context of Islam.
E-ISSN: 3064-1136
Frequency: Juni-Desember
Indexing: Google Scholar, Garuda
Editor in Chief: Reza Noprial Lubis, M.Pd -
ABDIMAS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Jurnal ABDIMAS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat merupakan Jurnal Pengabdian Masyarakat yang dikelola oleh Sekolah Tinggi Agama Islam "UISU" Pematangsiantar. Jurnal ini menerima naskah terkait pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Dosen, Guru, dan lain sebagainya. Jurnal ABDIMAS terbit pada bulan Juni dan Desember (2 kali dalam setahun).